Contoh Jurnal Harian Kelas 5 Semester 1 K13 Revisi 2018. Jurnal atau bisa disebut sebagi agenda harian guru untuk mengajar l merupakan catatan capaian materi yang diajarkan dalam satu hari pembelajaran. Tentunya jurnal sendiri sebagai pengingat guru dalam melaksanakan pembelajaran sehingga untuk pembelajaran kedepanya guru dengan mudah mengingat dengan melihat jurnal harian.
Isi Jurnal harian Kelas 5
Dalam isi atau membuat jurnal sendiri seorang guru harus melungakan waktu dan ketlatenan. Karena dalam membuat jurnal Pembelajaran karus mencantumkan Hari/Tanggal, Mata Pelajaran atau Tema, Materi Pembelajaran, Jam ke, KI dan KD Pelajaran. Untuk itu dalam penulisan Jurnal tidak bisa ditulis dengan cara borongan atau sekaligus karena terdapat tanggal pembelajarannya.
Jurnal atau agenda harian di buat berdasarkan program semester dalam satu semester dengan mempertimbangkan hari libur sekolah. Maksudnya adalah agar pembelajaran dalam satu semester bisa sesuai tidak kurang atau kelebehan materi dalam satu semester. Dalam Buku Jurnal harus memuat catatan kegiatan setiap hari dalam pembelajaran. Buku ini bisa juga ditambahkan catatan prilaku peserta didik dalam mengikuti pembelajaran. Catatan ini berfungsi sebagai referensi guru dalam melihat dan menilai siswa lingkup kedisiplinan, keaktifan, tanggungjawab, kerjasama dan masih banyak lagi.
Format Jurnal Pembelajaran Kelas 5
Sebagai seorang guru tentunya sudah tidak asing lagi dengan format atau bentuk jurnal harian. Untuk format jurnal harian sendiri setidaknya memiliki hari dan tanggal, KI dan KD, Mata Pelajaran, halaman dan materi ajar atau jika anda inggin lebih lengkap bisa menambahkan beberapa poin untuk memmudahkan anda dalam memantau perkembangan pembelajaran.
Untuk mempermudah bapak/ibu guru di sini kami telah memberikan contoh Jurnal Pembelajaran Harian untuk Kelas 5 semester 1 Kurikulum 2013 edisi Revisi. Dimana jurnal yang kami bagikan ini kami susun menggunakan format documen atau Ms Word yang dalam pengeditanya sangat mudah. Untuk mengunduh jurnal K13 Kelas 5 silahkan Klik tautan yang kami berikan di bawah ini :
Jurnal K13 Kelas 5 Semester 1 Tema 1 (Unduh disini)
Jurnal K13 Kelas 5 Semester 1 Tema 2 (Unduh disini)
Jurnal K13 Kelas 5 Semester 1 Tema 3 (Unduh disini)
Jurnal K13 Kelas 5 Semester 1 Tema 4 (Unduh disini)
Jurnal K13 Kelas 5 Semester 1 Tema 5 (Unduh disini)
Download Administrasi K13 SD/MI Lainnya
Jurnal Kelas 5 Semester 2 (Klik disini)
Silabus Kelas 5 (Klik disini)
RPP K13 SD/MI Kelas 5,2,3,4,5,6 (Klik disini)
Demikianlah Format Penulisan Jurnal Harian Kelas 5 Semester 1 yang bisa kami berika. Jangan lupa selalu suport situs nyumplik.com untuk selalu mengupdate administrasi dan informasi terkini seputar pendidikan dengan selalu mengunjungi situs kami. Terimakasih.